Halo Sahabat Bimbel Kedokteran!
Apakah kamu siap menghadapi UTBK dan meraih impian masuk ke universitas favorit? Salah satu tantangan terbesar dalam ujian ini adalah Penalaran Matematika, terutama pada materi Aljabar yang kerap menjadi batu sandungan bagi banyak peserta. Soal-soal dalam kategori ini menguji pemahaman konsep, kemampuan berpikir logis, serta keterampilan menyelesaikan persamaan dan pertidaksamaan secara efisien.
Namun, jangan khawatir! Dengan strategi belajar yang terstruktur, pemahaman mendalam terhadap konsep dasar, serta latihan soal yang rutin, kamu bisa menguasai materi ini dengan lebih mudah. Konsistensi dalam berlatih dan memahami pola soal akan membantumu meningkatkan kecepatan dan ketepatan dalam menjawab setiap pertanyaan.
Untuk membantu perjalanan belajarmu, kami telah menyusun kumpulan soal UTBK Penalaran Matematika Aljabar yang dilengkapi dengan jawaban serta pembahasan yang rinci dan mudah dipahami. Dengan berlatih menggunakan soal-soal ini, kamu dapat mengasah kemampuan berpikir kritis, mengidentifikasi pola soal, dan meningkatkan rasa percaya diri saat menghadapi ujian.
Siap? Mari kita mulai latihan sekarang!
baca juga: bimbel simak ui kki
Perhatikan teks berikut untuk menjawab soal nomor 1 sd 5!
Berikut adalah rekapitulasi jumlah penjualan telur dari peternakan “OMG It’s Egg” dari bulan Januari sampai Juni.
Telur hanya dikemas dalam peti dengan berat bersih 15 kg/peti.
1. Total berat telur yang terjual dari bulan Januari sampai Juni adalah β¦
(A) 2,78 ton
(B) 2,92 ton
(C) 3,22 ton
(D) 3,57 ton
(E) 3,78 ton
2. Perbandingan banyak peti yang terjual di bulan April terhadap total penjualan dari bulan-bulan sebelum April adalah β¦
(A) 5 : 9
(B) 5 : 11
(C) 3 : 7
(D) 3 : 9
(E) 3 : 11
3. Diberikan x adalah urutan titik waktu satuan bulan (dengan Januari adalah bulan ke-1) dan y adalah banyak peti telur yang terjual setiap bulan. Grafik di atas dapat dimodelkan menjadi fungsi β¦
(A) y = 6x + 21
(B) y = 6x + 18
(C) y = 3x + 18
(D) y = 3x + 21
(E) y = 3x + 28
4. Jika penjualan telur diprediksi akan terus mengikuti pola pada grafik di atas, maka kemungkinan banyak peti telur yang terjual pada bulan September adalah β¦
(A) 63
(B) 69
(C) 75
(D) 81
(E) 86
baca juga: bimbel masuk ui
5. Berikut ini pernyataan yang benar adalah β¦
[1]. Setiap bulan selalu terjadi kenaikan penjualan sebesar 12%
[2]. Penjualan telur dari Januari sampai April konstan
[3]. Kenaikan penjualan telur pada bulan Februari mencapai 18,2%
[4]. Penjualan pada bulan April naik sekitar 15,4% dari sebelumnya
(A) 1, 2, dan 3 Saja
(B) 1 dan 3 Saja
(C) 2 dan 4 Saja
(D) 4 Saja
(E) 1, 2, 3, dan 4
Perhatikan teks berikut untuk mengerjakan soal nomor 6 sd 9!
Sebuah toko kelontong menjual plastik dalam ukuran besar, sedang dan kecil. Untuk 1 plastik ukuran besar dan 2 plastik ukuran sedang dijual seharga Rp21.000,00. Kemudian, untuk 1 plastik ukuran besar dan 2 plastik ukuran kecil dijual seharga Rp15.000,00.
6. Jika Bu Alin membeli 6 plastik ukuran besar, 6 plastik ukuran sedang dan 6 plastik ukuran kecil, ia harus membayar sebanyakβ¦
(A) Rp72.000,00
(B) Rp96.000,00
(C) Rp100.000,00
(D) Rp108.000,00
(E) Rp115.000,00
7. Selisih harga plastik untuk ukuran sedang 2 buah dan ukuran kecil 1 buah adalahβ¦
(A) Rp6.000+z
(B) Rp6.000+y
(C) Rp6.000+x
(D) Rp6.000+2z
(E) Rp6.000+2y
8. Jika Aden membayar dengan uang sebesar Rp72.000,000, maka plastik ukuran besar yang ia dapatkan berjumlahβ¦
(A) 1
(B) 2
(C) 3
(D) 4
(E) 5
baca juga: les privat jakarta
9. Dikarenakan setiap bulannya terdapat target penjualan, maka untuk mengejar hal tersebut harga plastik untuk ukuran besar dan sedang diturunkan sebesar Rp2.000,00 sementara untuk ukuran kecil sebesar Rp1.000,00. Jika Deli membeli plastik dengan ukuran 2 besar, 4 sedang, dan 2 kecil setelah harga diturunkan, maka ia harus membayar sebanyakβ¦
(A) Rp39.000,00
(B) Rp41.000,00
(C) Rp 43.000,00
(D) Rp45.000,00
(E) Rp47.000,00
Perhatikan teks berikut untuk mengerjakan soal nomor 10 sd 14!
Pedagang di sebuah pasar diwajibkan membayar biaya sewa tiap bulan untuk rukonya serta mendapatkan pemotongan dari setiap transaksi yang didapat dari pembeli. Berikut tabel biaya sewa dan transaksi.
10. Jika x adalah banyaknya jumlah transaksi, maka banyaknya pengeluaran pedagang A pada satu bulan dinyatakan oleh fungsi f(x) dalam rupiah yang memiliki bentuk persamaan β¦.
(A) f(x) = 75x + 100
(B) f(x) = 100x + 500.000
(C) f(x) = 500.000x + 100
(D) f(x) = 550.000x + 100
11. Jika x adalah banyaknya jumlah transaksi, maka berapa nilai x sehingga pengeluaran pedagang A tidak lebih dari Rp1.000.000,00?
(A) x < 5.000
(B) x β€ 5.000
(C) x < 10.000
(D) x β€ 10.000
(E) x < 15.000
12. Jika pada bulan Oktober pendapatan pedagang A sebesar Rp1.020.000,00 dengan banyaknya transaksi sejumlah 200, berapa persen keuntungan yang dia dapatkan pada bulan tersebut?
(A) 45%
(B) 46%
(C) 47%
(D) 48%
(E) 49%
13. Pedagang A mendapatkan diskon sewa tempat sebesar 10% karena melakukan transaksi sebanyak 500 dalam satu bulan. Berapakah besar pengeluaran untuk biaya operasional tersebut dalam satu bulan?
(A) Rp450.000,00
(B) Rp475.000,00
(C) Rp500.000,00
(D) Rp550.000,00
(E) Rp 575.000,00
14. Jika perbandingan pengeluaran pedagang A terhadap pedagang C adalah sebesar 0,5, maka tandailah pernyataan berikut ini yang mungkin benar.
15. Andi berlari maraton selama 2 hari berturut-turut. Pada hari kedua, dia berlari dengan kecepatan rata-rata 2 km/jam lebih cepat dari kecepatan rata-rata hari pertama. Selama dua hari, Andi berlari sejauh 28 km dan total waktu yang digunakan untuk berlari adalah 8 jam.
Manakah dari berikut ini yang mungkin menjadi kecepatan rata-rata Andi berlari di hari pertama?
[1]. 2 km/jam
[2]. 1 km/jam
[3]. 3 km/jam
[4]. 4 km/jam
(A) 1 dan 3
(B) 2 dan 4
(C) 1, 2, dan 3
(D) 4 saja
(E) 1, 2, 3, 4
baca juga: biaya les privat untuk anak tk
Kunci Jawaban dan Pembahasan Soal UTBK Penalaran Matematika
Sumber: Freepik
1. E
2. B
3. A
4. C
5. D
6. D
7. A
8. E
Dengan uang Rp72.000 maka dapat dibuat skenario sebagai berikut:
π
π72.000 = (2 Γ π
π21.000) + (2 Γ π
π15.000)
Dengan mengacu pada jumlah harga pada persamaan yang ada di soal, maka dapat dituliskan sebagai berikut:
= (2 Γ (π₯ + 2π¦)) + (2 Γ (π₯ + 2π§))
= 2π₯ + 4π¦ + 2π₯ + 4π§
= 4π₯ + 4π¦ + 4π§
9. A
Pembahasan :
Karena untuk plastik ukuran besar (x) dan sedang (y) berkurang sebesar Rp2.000 serta plastik kecil (z) sebesar Rp1.000, maka:
(1) π₯ + 2π¦ = 21.000 β 6.000 = 15.000 (karena terdapat 1 ukuran besar dan 2 ukuran sedang maka harganya dikurangi 6.000
(2)π₯ + 2π§ = 15.000 β 4.000 = 11.000 (karena terdapat 1 ukuran besar dan 2 ukuran kecil maka harganya dikurangi 4.000
2π₯ + 4π¦ + 2π§ = 2 Γ (π₯ + 2π¦) + (π₯ + 2π§) β π₯
= 2 Γ (15.000) + 11.000 β π₯
= 30.000 + 11.000 β π₯
= 41.000 β π₯
10. B
11. B
12. E
13. C
14.
15. B
Latihan soal saja tidak cukup! Pastikan kamu memahami konsep dan strategi terbaik dengan bimbingan tutor berpengalaman di bimbel-kedokteran.com. Dengan metode belajar yang efektif, kamu bisa meningkatkan kemampuan berpikir logis dan analitis untuk menghadapi UTBK dengan percaya diri! Hubungi kami di (021) 77844897 atau 0896-2852-2526 untuk informasi lebih lanjut. Jangan lupa kunjungi website kami di www.bimbel-kedokteran.com untuk program bimbingan UTBK terbaik!
Sampai Bertemu di Bimbel Kedokteran!